Menyembuhkan sakit pinggang secara tradisional ini bisa dilakukan dengan menggunakan daun alpukat, berikut cara-cara serta langkah-langkahnya :
- Ambillah 10 lembar daun alpukat yang tidak terlalu tua dan juga tidak terlalu muda
- Godoklah 10 lembar daun alpukat tersebut dengan 2 gelas air, biarkan air godokan hingga menjadi setengah gelas
Air godokan daun alpukat tersebut diminum setiap hari, maka kurang lebih sepuluh hari sakit pinggangnya Insya Allah akan berkurang dan bahkan hilang. Waktu yang diperlukan memang cukup lama karena sakit pinggang ini memang biasanya cukup betah untuk bersarang di tubuh kita kalau sudah singgah, diobati saja bisa memakan waktu sampai kira-kira sepuluh hari ya...apalagi kalau tidak diobati. Melihat efek sampingnya yang begitu minim dan caranya pun cukup simpel, tak ada salahnya untuk dicoba
Artikel Terkait
Pengobatan Tradisional
mantap kang... berbagi obat tradisonal
ReplyDeleteweh blog baru yaa
di mana dapat daun alpukat nya?
ReplyDeleteTernyata bukan hanya buahnya aja yang lezat rasanya ya mas...namun daunnya pun berkhasiat ubtuk menyembuhkan sakit pinggang... :)
ReplyDeleteTrima ksh mas udah berbagi ke kita2 :)
tapi susah nyari daun alpukatnya ...
ReplyDeletewah ini blog baru tapi lahirnya sudah lama ya mas.. sudah ada iklan GA nya lagi hehehe keren mas...
ReplyDeletewah kalau saya sering makan buahnya mas.. kalau daunya malah baru tau ternyata bermanfaat juga hehehehe
Godok tu apa maksudnya Kang? Rebus yah?
ReplyDeleteoh bisa disembuhkan dengan daun alpukat ya
ReplyDeletewah boleh niy jadi rekomenadasi...
ReplyDeletekalau pakai buah gini jadi lebih sehat ya mas,daripada harus pergi berobat
ReplyDelete